Selasa, 29 Juni 2010

meluruskan yang salah

Saya mencoba untuk meluruskan beberapa yang salah dalam sara belajar dan cara pengakjaran di kampus saya. selama 6 tahun saya mengikuti perkuliahan 4 tahun di jurusan Elektro dan 2 tahun di jurusan Informatika, saat mengikuti perkuliahan di jurusan Informatika banyak yang salah dan mengganjal diantaranya:
1. Multimedia dan RPL (Rekayasa Perangkat Lunak) dijadikan satu.
2. Pengenalan multimedia tidak dijelaskan dan langsung ditunjukkan hasil dan diberikan tugas sesuai dengan yang diperlihatkan
3. Anak jurusan Multimedia tidak pernah diajar ( dari 3 mata kuliah wajib hanya 1 yang diajar)
4. Dosen tidak menguasai materi

Inilah kenapa di Kampus saya saat KP (Kuliah Praktek) hampir 75% mundur atau gagal karena mereka belum siap atau tidak pernah mendapatkan teori ato praktek yang benar dari kampus. Seharusnya sebelum KP mereka harus mendapatkan teori yang sesuai dengan apa yang mereka butuhkan, seandenya meraka mendapatkan materi san teori sesuai dengan jadwal yang benar mereka pasti akan berhasil, tetapi jika tidak yah seperti itulah jadinya.
seharusnya:
1. Pengenalan desain grafis dan multimedia diberikan oleh dosen yang menguasai ilmu tersebut.
2. Praktek juga harus diberikan tidak hanya teori semata.
3. Dosen harus menguasai materi yang akan diberikan

baiklah mulain saat ini saya akan meberikan ilmu yang sesuai dengan yang teman teman Multimesia butuhkan dan semoga teman teman berhasil di dunia maupun diahirat. amin...
hehehhee

Tidak ada komentar:

Posting Komentar